Minggu, 01 Agustus 2010

Tips Menghadapi Ujian Jounin Part 5 ( Ninja Saga )

Ujian jounin part 5 adalah ujian babak terakhir dari ujian jounin. jika kita bisa lulus dalam ujian ini dan mengumpulkan 5 badges kita akan menjadi tensai jounin. Dalam ujian, pertama kita akan melawan seekor naga ungu yang besar, lalu melawan naga itu bersama 2 temannya. sistem dalam ujian ini sama dengan part 4. kita bisa mengrekrut dan mengendalikan teman kita. karena itu mengrekrut friend di sini memiliki peran yang sangat penting. asalkan kita sudah menang part 4, maka part 5 kemungkinan besar akan lulus karena jauh lebih mudah di banding part 4. berikut tips untuk menang dalam ujian jounin part 5 :

1. Bawa healing scrool yang banyak
2. Rekrut friend yang memiliki efek stun, sleep, restrist, lighting flash, dll yang bisa menghentikan gerakan lawan dan juga berelemen api dan air
3. Letakan semua poin di tanah agar memiliki HP yang besar
4. Fokus serangan pada naga, sedang 2 temannya cukup di hentikan gerakannya saja

Dalam ujian ini kita tidak perlu membunuh semua musuh untuk menang. pada saat pertama melawan naga, jika HP ny sudah setengah kita akan menang. lalu dilanjutkan dengan melawan naga tsb dan 2 temannya. di sini fokus lah untuk membunuh naga terlebih dahulu. jika naga sudah mati baru serang salah satu dari mereka. tanpa harus membunuh mereka, kita akan menang dan menjadi tensai jounin.

Tips Menghadapi Ujian Jounin Part 4 ( Ninja Saga )

Jounin exam part 4 ini anda akan dihadapkan dengan 3 lawan level 50 yang masing-masing memiliki 1 elemen yang berbeda dan bisa berganti-ganti.

Kemampuan anda untuk menjadi pemimpin tim akan di uji sepenuhnya di Jounin exam part 4 ini, pada Jounin exam part 4 ini anda dan team anda harus dapat selamat dalam pertarungan tersebut, bila salah satu tim anda ada yang terbunuh, maka misi dianggap gagal. Untungnya pada Jounin exam part 4 ini anda dapat mengontrol anggota tim anda, yang harus anda lakukan adalah membuat kombinasi jurus terbaik dengan tim anda.

Tips:
Team yang anda rekrut sebaiknya yang berelemen air dan api, agar dapat mengheal dan memiliki nilai demage yang besar dan juga memiliki stun dan sleep. Selalu perhatikan warna apa yang muncul pada lingkaran diantara anda dan lawan anda, warna yang muncul dalam lingkaran itu menunjukkan shikigami mana yang harus anda serang dan shikigami mana yang jangan anda serang.

Petunjuk:
Apabila yang muncul pada lingkaran berwarna:

#. Merah: maka shikigami yang berelemen api yang akan memiliki damage dan pertahanan yang lebih kuat, sedangkan shikigami yang berelemen angin akan memiliki damage dan pertahanan yang lebih lemah.

#. Ungu: maka shikigami yang berelemen listrik yang akan memiliki damage dan pertahanan yang lebih kuat, sedangkan shikigami yang berelemen air akan memiliki damage dan pertahanan yang lebih lemah.

#. Biru: maka shikigami yang berelemen air yang akan memiliki damage dan pertahanan yang lebih kuat, sedangkan shikigami yang berelemen api akan memiliki damage dan pertahanan yang lebih lemah.

#. Cokelat: maka shikigami yang berelemen tanah yang akan memiliki damage dan pertahanan yang lebih kuat, sedangkan shikigami yang berelemen petir akan memiliki damage dan pertahanan yang lebih lemah.

#. Hijau: maka shikigami yang berelemen angin yang akan memiliki damage dan pertahanan yang lebih kuat, sedangkan shikigami yang berelemen tanah akan memiliki damage dan pertahanan yang lebih lemah.

Jadi, sesuaikan shikigami mana yang lebih baik diserang dan shikigami mana yang lebih baik jangan diserang untuk mendapatkan hasil yang maksimal. Namun, dapat juga bila anda memberi efek negatif, seperti stun, sleep, restriction kepada shikigami yang berelemen sesuai dengan warna pada lingkaran segel, karena shikigami yang berelemen sesuai dengan warna pada lingkaran damage nya akan meningkat menjadi lebih besar pula, dengan memberi efek negatif tersebut akan mengurangi kesempatan shikigami menyerang anda dan tim anda dengan serangan yang hebat.

Tips Menghadapi Ujian Jounin Part 3 ( Ninja Saga )

Ujian Jounin kali ini yang di uji adalah analisa. dimana kita harus membuka 4 segel (seal) dari 6 elemen. pertama2 mungkin sulit untuk menyelesaikannya, tapi jika sudah tahu polanya, bisa dibilang ujian tersebut mudah. berikut hal yang perlu di ketahui untuk ujian jounin part 3 :

A. Segel terbuka bila nilai hijau terisi penuh

misal : 2 segel : 2-0, 3 segel : 3-0, 4 segel : 4-0, dan 5 segel : 5-0

B. Letak segel

2 segel : teruslah ke atas
3 Segel : teruslah ke kiri
4 segel : teruslah ke bawah
5 segel : teruslah ke kanan

C. Tidak perlu melawan musuh

Berikut cara membuka segel :

A. Letakan semua element yang ada

- 2 Segel : fire-fire, wind-wind, water-water, dst...
- 3 Segel : fire-fire-fire, wind-wind-wind, dst...
- 4 Segel : fire-fire-fire-fire, dst...

B. jika sudah lihat nilainya, misal

- 2 Segel : fire-fire : 0-0, water-water : 1-0, wind-wind : 0-0, light-light : 1-0. berarti segel tersebut berisi water-light atau light-water
- 3 segel : fire-fire-fire : 2-0, wind-wind-wind : 1-0. berarti segel tersebut berisi 2 fire dan 1 wind

C. jika terlihat 2-3 = berarti 2 element di letakan di tempat yang benar, dan 3 lainnya di letakan di tempat yang salah, sehingga anda harus menyusun hingga benar

Sabtu, 31 Juli 2010

Info Skill Pet ( Ninja Saga )

 Regular Pet
    regular pet adalah pet yang bisa dibeli dengan gold/token di Pet Shop yang ada di Village

1. Eriko ( anjing )


Harga : 100.000 gold
Tipe : Offense
Deskripsi : Anjing yang terlatih, memiliki kelebihan dalam hal berburu.
Skill :

  • 1st Skill : Bite
  • 2nd Skill : Fart (mengurangi akurasi lawan 15% untuk satu turn)
  • 3rd Skill : Spin Attack
  • 4th Skill : Courage Roar (menambah kekuatan seluruh serangan master sebanyak 5% untuk 2 turns)
  • 5th Skill : Secret ; Eliminate Strike (Mengurangi 3% HP lawan)


2. Chiko ( burung )



Harga : 100.000 gold
Tipe : Offense
Deskripsi : Burung yang memiliki kelebihan dalam elemen angin.
Skill :

  • 1st Skill : Flying Attack
  • 2nd Skill : Twister
  • 3rd Skill : Flash Combat (mengurangi 15% dodge chance lawan)
  • 4th Skill : Mind Reader (menambah akurasi master sebanyak 5% untuk 2 turn)
  • 5th Skill : Secret ; Flight Sickle (memberikan lawan efek bleeding sebanyak 8% untuk 2 turn)
3. Suki ( babi )



Harga : 100.000 gold
Tipe : Defense
Deskripsi : Hewan yang membantu dalam pertahanan.
Skill :

  • 1st Skill : Normal Attack
  • 2nd Skill : Fierce Rush
  • 3rd Skill : Master Protect! (mengurangi damage yang diterima 30% selama 2 turn)
  • 4th Skill : One Body Explosive Blast (menyerang dan mengurangi damage lawan sebanyak 5% untuk 2 turn)
  • 5th Skill : Secret ; Immovable Mind (menjaga master dengan memblok serangan dari lawan untuk 1 turn)

4. Suzu ( kucing )



Harga : 100.000 gold
Tipe : Support
Deskripsi : Hewan yang lucu dan memiliki kemampuan untuk bertarung.
Skill :

  • 1st Skill : Normal Attack
  • 2nd Skill : Scratch Attack
  • 3rd Skill : Cat Girl Transformation (stun untuk 1 turn)
  • 4th Skill : Moon Dance Claw (mengurangi CP lawan sebanyak 5%)
  • 5th Skill : Secret ; Ecstasy Transformation (me-restrict lawan dan mengurangi damage lawan sebanyak 100% untuk 1 turn)
5. Leiko ( ular )



Harga : 100.000 gold
Tipe : Support
Deskripsi : Ular yang sombong dan bisa menghianati tuannya.
Skill :

  • 1st Skill : Normal Bite
  • 2nd Skill : Screech Attack
  • 3rd Skill : Spit Poiton (menghasilkan damage dan efek poison (poison = mengurangi HP 3%) untuk 1 turn)
  • 4th Skill : Catalytic Matter (menambah kekuatan seluruh serangan master sebanyak 7% dengan efek samping kehilangan 2% HP masternya untuk 2 turn)
  • 5th Skill : Secret ; Hazy Smoke (Mengurangi 5% akurasi lawan untuk 2 turn)
6. Keiko ( kodok )



Harga : 400 token
Tipe : Offense
Deskripsi : Pet terkuat bila dibandingkan dengan pet lain, hal ini senilai dengan harga belinya yang menggunakan token.
Skill :

  • 1st Skill : Normal Attack
  • 2nd Skill : Toad Lick (Restrict lawan untuk 1 turn)
  • 3rd Skill : Fiery Flame (menghasilkan damage untuk lawan dan mengurangi HP lawan sebanyak 3% dengan burn sebanyak 2 turn)
  • 4th Skill : Secret ; Honorable Sword Strike (mencegah lawan dari menggunakan senjata untuk 2 turn)
  • 5th Skill : Secret ; Ghost Sonic (memberikan lawan efek chaos selama 1 turn)
  • 6th Skill : Oil Bottle (menghilangkan cooldown dari Jurus Ke-3 Keiko, Fiery Flame)
7.Tomaru The Fire Snake






Type : Supportive Pet
Harga Pet : 400 Token + Emblem
Skill :

  • 1st Skill : Normal Bite
  • 2nd Skill : Fire Ball (menghasilkan damage dan efek Burn (burn =mengurangi HP 2%0 untuk 3 turn)
  • 3rd Skill : Dark Touch (mengurangi damage lawan sebanyak 5% untuk 2 turn
  • 4th Skill : Firebreath (mengurangi konsumsi chakra master sebanyak 30% untuk 2 turn)
  • 5th Skill : Secret ; Hell Flame Eater (mengurangi 1% HP lawan dan menyembuhkan efek burn pada master(5% apabila lawan telah terkena efek burn lebih dahulu)
  • 6th SKill : Secret ; Evil Fire Ward (membuat kekkai untuk melindungi master selama 2 turn, setiap lawan yang menyerang master akan terkena efek burn 3% untuk 1 turn)

8.Yamaru The Bat






Type : Offensive Pet
Harga Pet : 400 Token + Emblem
Skill :

  • 1st Skill : Basic Attack
  • 2nd Skill : Bite
  • 3rd Skill : Vampiric Spirit (mengurangi 10% CP lawan dan diberikan kepada masternya)
  • 4th Skill : Vampiric Attack (mengurangi 5% HP lawan dan diberikan kepada masternya)
  • 5th Skill : Secret-Shackles Of Heart (memberikan 4+ tambahan cooldown untuk satu jurus lawan secara random)
  • 6th Skill : Secret-Bloodlust Dedication(mengembalikan HP master 5% dan menyembuhkan master dari efek debuff)

9.Inokuchi the Black Pig






Type : Offensive
Harga Pet : 100.000 Gold
Skill :

  • 1st Skill : Normal Attack
  • 2nd Skill : Spin Strike
  • 3rd Skill : Earth Strangle (stun untuk 1 turn)
  • 4th Skill : Rock Shade (membentuk sebuah kekkai pada Master sehingga master dapat mengembalikan HP ketika menyerang (jumlah 15% dari total serangan diubah menjadi HP) untuk 2 turn)
  • 5th Skill : Secret ; Rock Death Spear (memberikan efek bleeding kepada lawan sebanyak 10% untuk 2 turn)

 
Easa The Rabbit




Type : Offensive
Harga Pet : 400 Token + Emblem
Skill :

  • 1st Skill : Normal Attack
  • 2nd Skill : Bunny Quick Strike (50% kesempatan memberikan lawan efek bleeding 5% untuk 2 turn)
  • 3rd Skill : Bunny Triple Kunai (50% kesempatan memberikan lawan efek bleeding 5% untuk 2 turn)
  • 4th Skill : Secret ; Bunny Slash (25% kesempatan untuk meng-stun lawan selama 1 turn)
  • 5th SKill : Frenzy Bunny (meningkatkan 100% damage sang Bunny, dan menaikkan kemungkinan melakukan serangan critical hingga 25% (efek samping : pet akan menerima damage tambahan sebanyak 25%)
  • 6th Skill : Secret ; Mirror Of Moon (mengembalikan damage yang diberikan kepada lawan sebanyak 100% untuk 1 turn) 


Limited Pet
    Limited Pet adalah Pet yang hanya bisa didapatkan dalam jangka waktu tertentu (mis : natal, paskah, ulang tahun NS) ataupun lewat syarat-syarat tertentu (mis : menginvite 25 orang).
SHIKA - The Reindeer




Type: Offensive Pet
cara mendapatkan :hanya ada di Shop ketika event X-Mas/Natal NS diakhir tahun 2009
Harga: 400 tokens
Skills:

  • 1st skill = Normal Attack
  • 2nd skill = Charge
  • 3rd skill = Cleansing (menghilangkan efek debuff sang master)
  • 4th skill = Frozen Icicle (menberikan efek frozen pada target (sama seperti meng-stun lawan tapi lawan hanya menerima 70% dmg serangan untuk 1 turn)
  • 5th skill = Secret ; Winter Avalance (menberikan efek frozen pada target (sama seperti meng-stun lawan tapi lawan hanya menerima 70% dmg serangan untuk 2 turn)
  • 6th skill = Secret ; Smoky Snow Flower (memberikan 50% kesempatan kepada master untuk menghapus efek debuff selama 2 turn) 


Kame The Turtle




Type: Deffensive Pet
cara mendapatkan: Menginvite 25 orang yang ada di daftar FB anda untuk bermain Ninja Saga
Skills:

  • 1st skill = Bite
  • 2nd skill = Spin Attack
  • 3rd skill = Heal (hanya memberikan HP sebanyak 10 point kepada master)
  • 4th skill = Sea Veins (mengurangi damage yang diterima sebanyak 15% untuk 2 turn)
  • 5th skill = Rain Spring (menambah HP Master sebanyak 2% untuk 3 turn)


Easter Bunny, The Easter Rabbit




Type: Supportive Pet
cara mendapatkan: Gratis untuk pembelian Emblem / Token tanggal 24 Maret 2010 S/D 7 April 2010
Skills:

  • 1st skill = Normal Attack
  • 2nd skill = Pierce Attack
  • 3rd skill = 'Your Bunny Is Cute :D ' (memberikan CP sebanyak 100 Point kepada Masternya)
  • 4th skill = Bunny's Gift (mengembalikan CP master setelah terjadi pengurangan damage(jumlah 10% adri total HP yang berkurang) untuk 2 turn)
  • 5th skill = Bunny's Surprise (Melempar telur kepada lawan sehingga lawan hanya bias merecharge 90% dari biasanya untuk 2 turn)
  • 6th skill = Rocket Bunny (mengurangi CP dan HP lawan sebanyak 4%)


Zoshi The Dummy




Type: Offensive Pet
cara mendapatkan: Gratis untuk pembelian Emblem / Token tanggal 21 Juli 2010 S/D 4 Agustus 2010
Skills:

  • 1st skill = Normal Attack
  • 2nd skill = Cannon Ball Strike
  • 3rd skill = Swift Kick
  • 4th skill = Dummy Block (memberikan 50% chance untuk menangkis serangan menjadi 0 kepada masternya)
  • 5th skill = Secret ; Two Shadow As One (menghajar lawan sama-sama dengan bayangannya, mempunyai 30% kesempatan untuk menghilangkan efek buff pada lawan)
  • 6th skill = Secret ; Aloneness Fist (memukul target, mempunyai 40% kesempatan untuk membuat lawan tidak bisa melakukan heal)

Raita The Wolf




Type: Supportive Pet
cara mendapatkan: mendapatkan Silver Prize dari Roulette 1st NS Aniversary pada tanggal 9 Agustus 2010 s/d 22 Agustus 2010
Skills:

  • 1st skill = Normal Attack
  • 2nd skill = Noise (mengurangi CP lawan sebanyak 5%)
  • 3rd skill = Hamstring (mengurangi damage critical lawan sebanyak 25%)
  • 4th skill = Military Lightning Roar (menambah damage, accuracy, dan critical chance master sebanyak 5% untuk 2 turn
  • 5th skill = Secret ; Lightning Body Wrap (melindungi master dari seluruh status negatif/debuff)
  • 6th skill = Secret ; Hyper Lightning Chop (mencakar lawan dan mengakibatkan seluruh cooldown jutsu lawan bertambah hingga 2 turn)

Kisuke The Pumpkin Pet




Type: Random Action Pet
cara mendapatkan : melakukan transaksi emblem dan token di banner resmi NS dari tanggal 8 Oktober 2010 s/d 4 November 2010

  • 1st skill : Normal Attack
  • 2nd skill : Bomb Attack
  • 3rd skill : Treat! (menambah 50 HP atau 50 CP, ataupun mengurangi cooldown jutsu sang master)
  • 4th skill : Hehe! My Cake! (kesempatan random untuk memberikan lawan debuff Stun/Sleep/Burning/Poison untuk satu giliran)
  • 5th skill : Where is My Head? (kesempatan random untuk memberikan lawan debuff Stun/Distract/Restriction/Sleep untuk satu giliran)
  • 6th skill : Eat The Dust! (kesempatan random untuk memberikan lawan debuff Prison/Hamstring/Internal Injury/Blind untuk satu giliran)


Yajiro The Bat




Type: Offensive Pet
cara mendapatkan : mengambil share khusus dari teman FB anda yang telah membeli pet Yamaru.
Skill :

  • 1st Skill : Basic Attack
  • 2nd Skill : Bite
  • 3rd Skill : Vampiric Spirit (mengurangi 5% CP lawan dan diberikan kepada masternya)
  • 4th Skill : Vampiric Attack (mengurangi 2% HP lawan dan diberikan kepada masternya)
  • 5th Skill : Secret-Shackles Of Heart (memberikan 4+ tambahan cooldown untuk satu jurus lawan secara random)

Hiragi The Turkey




Type: Supportive Pet
cara mendapatkan : melakukan transaksi emblem dan token di banner resmi NS dari tanggal 17 November 2010 s/d 1 Desember 2010

  • 1st skill : Normal Attack
  • 2nd skill : First Crow (menyanyikan sebuah lagu untuk membangunkan master yang terkena debuff sleep)
  • 3rd skill : Poem Of Blossom (75% kesempatan untuk memberikan lawan efek sleep selama 2 turn)
  • 4th skill : Poem Of Bird (menambah kekuatan serangan master sebanyak 3% untuk 3 turn)
  • 5th skill : Poem Of Wind (mengurangi 4% kesempatan lawan untuk dodge, critical, combustion, reactive force dan purify selama 2 turn))
  • 6th skill : Poem Of Moon (menambah 4% kesempatan master untuk dodge, critical, combustion, reactive force dan purify selama 2 turn)

Yukidaruma The Snowman




Type: N/A
cara mendapatkan : melakukan transaksi emblem dan token di banner resmi NS dari tanggal 22 Desember 2010 s/d 5 Januari 2011

  • 1st skill : Normal Attack
  • 2nd skill : Pitch Snowball (Mengurangi damage lawan sebanyak 4%) *still bug, nyatanya bisa turun sebanyak 90%!*
  • 3rd skill : Snow Bullet Tanks (50% kesempatan untuk memberikan lawan efek stun selama 1 turn)
  • 4th skill : Snowball Combo (Mengurangi damage lawan sebanyak 10%) *still bug, nyatanya bisa turun sebanyak 90%!*
  • 5th skill : Secret - Clone Snow Tanks (80% kesempatan untuk memberikan lawan efke stun selama 1 turn)
  • 6th skill : Secret - Snowman Breaker Tanks (Freeze target selama 2 turn)


    Kumayoshi The Teddy Bear 
    Image 
    Type: N/A cara mendapatkan : meraih title Good Friend (love rate lv.5) berdasarkan kedekatan anda dengan Royale anda dari tanggal 31 Januari 2011 s/d 16 Febryari 2011
      1st skill : Normal Attack
    • 2nd skill : Claw Scratch
    • 3rd skill : Blue Ocean Star (menambah 10% jumlah maksimal CP ketika melakukan recharge selama 2 turn)
    • 4th skill : Fate Light star (menyembuhkan master dari seluruh efek negatif)
    • 5th skill : Mengurangi HP Lawan sebanyak 2%
    • 6th skill : (sedang dilatih)

Ponpoco The Fox



Type: N/A
cara mendapatkan : meraih prepare level 5 pada Hanami Special Event 2011
  • 1st Skill : Normal Attack
  • 2nd Skill : Umbrella Strike
  • 3rd Skill : Hibuki Shower (Mengurangi CP Lawan sebanyak 10%)
  • 4th Skill : Start! Guard! (50% Chance untuk memberikan Guard pada Master selama 2 turn (Guard = 50% kesempatan untuk memblock damage)
  • 5th Skill : Secret - Kasatanuki (mengstun lawan selama 1 turn)
  • 6th Skill : Secret - Sakura Scatter (menambah kekuatan serangan master sebanyak 8% selama 2 turn)

Itikura The Rabbit







    Type : Offensive cara mendapatkan : menukarkan telur yang diperlukan untuk event reward pada event Easter Eggs 2011 dari tanggal 21 April 2011 s/d 11 Mei 2011
    • 1st skill : Normal Attack
    • 2nd skill : Swift Kick
    • 3rd skill : Chakra Bullet (mencegah lawan melakukan recharging chakra selama 1 turn)
    • 4th skill : Weak Point Focus (menambah critical rate sebanyak 15% dan critical damage sebanyak 30% selama 2 turn)
    • 5th skill : Secret - Absolute Chakra Shield (menyerang lawan - 50% kemungkinan mengstun lawan)


    Rakura The Rabbit
      

     


    • 1st skill : Normal Attack
    • 2nd skill : Swift Kick
    • 3rd skill : Chakra Bullet (mencegah lawan melakukan recharging chakra selama 2 turn)
    • 4th skill : Weak Point Focus (menambah critical rate sebanyak 15% dan critical damage sebanyak 30% selama 3 turn)
    • 5th skill : Secret - Absolute Chakra Shield (mengstun lawan selama 1 turn)
    • 6th skill : Secret - Absolute Chakra Strike (menyerang lawan - 30% kemungkinan menghilangkan seluruh buff lawan)



 


Tips Mendapatkan Gold ( Ninja Saga )

Tips dan Trik mendapatkan gold ninja saga (khusus Lv 21 & 25)

Khusus Misi lvl 21 ama 25 aja, aq buka saran nie. Yg mw punya pet tapi gold loe kurang gk usah bersedih dlu. Mungkin selama ini kalian kira mendapat senjata dari sebuah misi itu hanya random. Namun mendapatkan senjata itu ada trik-triknya kali ini aq beritahu. Pertama kalian yg mw ngerjain misi 21 atw 25. truss jangan lupa recruit friends. Kebanyakan kalian akan dihadang sebanyak 5 kali trusss kalian aq kan menghadapi musuh terakhir???

Khusus Misi 21

Ada 3 Rebelion Ninja,,, Klian lwat dari bawah trusss serang yg pling tengah tapi ingat jangan kena 2 penjaganya. Trus kalian pasti langsung menghadapi 3 lawan: Boz, 2 Penjaga usahain penjaga tu kalian bunuh dlu,truss bosnya terakhir tapi yang membunuh bozz itu harus kalian sendiri. kebanyakan dapet senjata truss senjata itu kalian jual


Khusus Misi 25

Untuk Misi 25 ini kalian hajr dulu red bandit ninja, truss assasin ninja, baru deh kalian Serang Boz yg pake baju merah yg jurusnya keluarin kapak api tapi ingat yg bunuh boznya harus kalian sendiri ya, Sma jangan lupa ngejual senjata yg didapet dri misi2 trsebut. Misi 25 sendiri aq berhasil ngumpulin uang 400rb gold

Info Tentang Sistem Clan Ninja Saga ( Ninja Saga )

Akhirnya setelah ditunggu2 sistem clan terbuka juga. tapi ketika pertama kali kita masuk ke sistem clan, kesan pertama yg timbul pasti membingungkan. setelah saya sedikit mempelajari sistem clan, saya ingin menjelaskan tentang sistem clan ini. maksud dari sistem clan ini adalah kita bisa membuat clan dan mengundang teman untuk bergabung dengan clan kita. clan di sini bisa di bilang persis seperti membuat desa baru. dimana setiap membernya bisa memberi donasi untuk membangun clan mereka masing2.

*MEMBUAT CLAN

Untuk membuat clan kita harus mengeluar 400 token dengan max anggota 20 orang. jika ingin menambah anggota kita harus membayar 300 token/10 anggota. jika clan sudah di buat, invite lah tmn2 kalian untuk bergabung di clan kalian. tp jika kalian tidak ingin membuat clan, kalian bisa bergabung di clan yg sudah ada

*MEMBANGUN CLAN

Setelah clan di buat, saatnya kita membangun clan kita. terdapat tempat berupa ramen, hot spring, temple, training hall, clan hall, dan clan battle. diantara tempat tersebut yang memerlukan dana 1.000.000 gold untuk mengupgrade adalah ramen, hot spring, temple, dan training hall. maksud memerlukan dana di sini adalah kita bs membangun tempat2 tsb jika kita membayar 1 jt gold untuk setiap tempatnya. tapi tenang aja, bukan berarti kita harus membayar 1 jt gold penuh, tp melainkan setiap member bs memberikan donasi untuk membangun clan mereka masing2. istilahnya patungan. berikut saya jelaskan ttg masing2 tempat tsb :

1. Ramen

Upgrade : 1 jt gold
Lv 1 : +10 stamina/tick
Lv 2 : +20 stamina/tick
Lv 3 : +30 stamina/tick

2. Hot spring

Upgrade : 1 jt gold
LV 1 : +30% HP dalam pertarungan clan
Lv 2 : +60% HP dalam pertarungan clan
Lv 3 : +90% HP dalam pertarungan clan

3. Temple

Upgrade : 1 jt gold
LV 1 : +30% CP dalam pertarungan clan
Lv 2 : +60% CP dalam pertarungan clan
Lv 3 : +90% CP dalam pertarungan clan

4. Training Hall

Upgrade : 1 jt gold
LV 1 : +30% demage dalam pertarungan clan
Lv 2 : +60% demage dalam pertarungan clan
Lv 3 : +90% demage dalam pertarungan clan

5. Clan Hall

Sebagai tempat informasi ttg clan kita mengenai profil, reputasi, clan gold, daftar anggota, pengumuman untuk anggota lain dan hisory pertarungan

6. Clan Battle

Ini dia yang di tunggu2 selama ini yaitu pertarungan clan. dalam pertarungan clan kita bs bertanding 3 on 3 dengan membawa pet kita masing2. wooww keren kan. nah dalam pertarungan clan ini yang diperebutkan adalah reputasi. semakin tinggi reputasinya semakin besar reward yang kita dapat. sayangnya jika kita ingin bertarung, kita harus memiliki stamina yang cukup. jika stamina kita habis kita tidak bisa bertarung sama sekali. tapi tenang saja stamina akan kembali pulih sebanyak 30/30 menit. maksudnya setiap 30 menit stamina kita akan bertambah sebanyak 30.

*INVITE MEMBER TO JOIN CLAN

sayangnya untuk bergabung dalam sebuah clan kita tidak bisa bergabung begitu saja. lalu Bagaimana caranya tuk bergabung dalam clan ?

1. menerima udangan untuk bergabung dari pendiri clan
2. meminta kpd pendiri clan menginvite untuk bergabung diclanny

Mengatasi Lawan Pure Elemen Angin ( Ninja Saga )

Berikut cara-cara yang bisa kita lakukan untuk mengatasi lawan pure elemen angin yang selalu dodge.

Memang sebesar apapun demage kalau lwn ny dodge emank jd percuma. di antara smw lwn, lwn dgn elemen angin memang paling merepotkan. tapi msh ada cara2 tuk meminimalisir kekelahan melawan musuh yg pure elemen angin bahkan qt bs mengalahkan nya. ketika lwn menggunakan evasion flexible lbh baik qt tdk perlu menyerang, krn kemungkinan bsr lwn akan dodge, krn itu lebih baik qt melakukan hal2 berikut ini :

1. heal refresh rank 3
2. menggunakan evasion flexible jg
3. menggunakan protection elemen tanah
4. qt bs memanfaatkan pet chiko jk memilikinya
5. mengisi cakra
6. jk ingin menyerang jgn menggunakan skill krn hny buang2 cakra saja tp cukup dgn weapon
7. menggunakan concentration elemen petir

tp di saat sprt ini yg paling menguntungkan adalah premium user, krn bs memainkan poin setiap saat. misalnya saja saya, lv 37 dgn elemen api, petir dan air. tp sy memiliki kemampuan sprt elemen angin yaitu kemungkinan dodge lbh bsr. dgn cr smw poin yg sy miliki sy letakan di angin yg membuat sy kuat di pertahanan di tambah dgn adanya elemen air. sementara elemen sy yg lain adl api dan petir yang merupakan elemen penyerangan terkuat. menurut sy dengan kombinasi seperti ini akan menjadikan karakter sy menjadi sangat kuat.

Info Tentang Ninja Saga ( Ninja Saga )

5 ELEMEN NINJUTSU

1. Wind(Angin) = Meningkatkan 0.4% Dodge(penghindaran), Memberikan 1 Agility, dan meningkatkan 1% serangan ninjutsu berelemen Angin.

2. Fire(Api) = Meningkatkan 0.4% semua serangan(Damage), dan 0,4% chance untuk menambah damage 30% serta meningkatkan 1% serangan ninjutsu berelemen Api.

3. Thunder(Petir) = Meningkatkan 0,4% Critical(Kritikal) dan meningakatkan 0,8% damage kritikal, serta meningkatkan 1% serangan ninjutsu berelemen Petir.

4. Water(Air) = Meningkatkan 30 CP(Chakra Point), dan 0,4% chance untuk menghapus semua negative effect(stun) serta meningkatkan 1% serangan ninjutsu berelemen Air/ efek heal.

5. Earth(Tanah) = Meningkatkan 30 HP(Hit Point), dan 0,4% chance untuk mengurangi damage 30% serta meningkatkan 1% serangan ninjutsu berelemen Tanah.

NINJUTSU DEMAGE

1. Wind(Angin) = Low Damage, Fast Time Cooldown, Low Chakra Cost

2. Fire(Api) = High Damage, Long Time Cooldown, Average Chakra Cost

3. Thunder(Petir) = Average Damage, Average Time Cooldown, High Mana Cost

4. Water(Air) = Low damage, Average Time Cooldown, Average Mana Cost

5. Earth(Tanah) = Average Damage, Long Time Cooldown, Average Mana Cost

TAIJUTSU & GENJUTSU

1. Taijutsu = Jurus yang menggunakan Serangan Fisik, untuk sekarang masih sedikit skill untuk Taijutsu

2. Genjutsu = Jurus Ilusi, efek skillnya adalah untuk menghentikan langkah(turn) lawan , untuk sekarang juga masih sedikit skillnya.

ELEMEN GABUNGAN

1. Wind + Earth = Imune Ninja, memiliki HP lebih dan Penghindaran, Dengan ini agan akan lebih kebal terhadap serangan.

2. Fire + Thunder = Destroyer, memiliki damage besar dan serangan kritikal, Mengkonsumsi CP lebih banyak dari Tipe lain, jadi CP bisa cepat habis.

3. Earth + Water = Supporter, memiliki HP dan CP lebih serta bisa Heal, Ninja paling ditakuti waktu pvp .
Water + Fire = Sage, memiliki damage dan CP besar serta bisa Heal. Jurusnya mengkonsumsi banyak CP, karena memiliki banyak CP , jadi Anda tidak usah kebingungan dengan CP.

4. Thunder + Wind = Runner, hanya mengandalkan keberuntungan saja, memiliki kelebihan chance(kemungkinan) melakukan serangan kritikal dan dodge(menghindar).

5. Thunder + Earth = Stunner, memiliki kritikal dan HP yang lebih, Stunner Type .

6. Fire + Earth = Berserker, memiliki damage dan HP yang besar, CP termasuk kecil karena membutuhkan banyak CP saat melakukan jurus berelemen Api.

7. Wind + Fire = Assaulter ,memiliki chance menghindar lebih besar dan damage besar.

8. Wind + Water = Blaster, memiliki chance menghindar lebih besar dan CP besar, tidak akan pernah pusing dengan CP hehe .

9. Thunder + Water = Windshock, memiliki chance kritikal lebih besar dan CP besar, Ninja Support.

ISTILAH DALAM NINJA SAGA

1. Combustion = damageny + 30%
2. Combustion Fadded = Combustion Hilang
3. Purify = Menghilangkan Status Negatif
4. Reactive Force = Damage Return 30%
5. Critical = Total Damage 150 %
6. Evade = Serangan Gagal
7. Dodge = Serangan Dihindari
8. Blind = 75% serangan akan gagal masuk ke musuh (Lightning Flash effect 2x turn)
9. Restriction = Tidak bisa/ dilarang mengunakan skill ke lawan/diri sendiri (refresh/other buff) jadi yang bisa cm attack sama Charge
10. Bleeding = Menerima 25% tambahan damage dari musuh pada 3 turn selanjutnya (Blade of Wind effect)
11. Sleeping = Tertidur 3x turn (jika dipukul atau mendapatkan purfy akan terbangun effect dari feather illusion)
12. Burn = Healt Point berkurang 3% dalam 3x turn (Hell fire effect)

Panduan Chunin Exam Part 1-5 ( Ninja Saga )

*Part 1

Part pertama adalah ujian tertulis, sehingga anda perlu menjawab semua pertanyaan dengan benar. Saya akan memberikan jawaban dari semua pertanyaan, anda tinggal memilih jawaban yang ada di list jawaban dibawah ini.

- Wind
- Charge
- Yodai
- 5 scroll in pvp
- 2 team mates
- Kunai
- Genin
- Healing Scroll
- Arena
- Genjutsu

*Part 2

Anda diharuskan mengalahkan tim lawan dan mengambil scroll dari tangan tim lawan, saya akan memandu anda menemukan ke 3 scroll. Pertama masuklah ke dalam hutan, maka anda akan menemui satu musuh dan 4 jalan. Hiraukan musuh pertama yang anda temui karena tidak memiliki scroll, pilih jalan ke atas, maka anda akan menemui tim lawan yang membawa scroll. Setelah anda mengalahkan tim lawan, kembalilah ke perempatan, tempat awal anda masuk. Maju terus kedepan hingga anda lanjut ke map berikutnya. Disini ada 2 jalan pilih jalan mana saja, karena ke duanya menuju pada tim lawan yang membawa scroll. Setelah anda mendapatkan ke 3 scroll, kembalilah ke perempatan dan pilih jalan sebelah bawah. Jika mau, anda bisa menghiraukan musuh dan melanjutkan hingga anda menemui seorang Chunin yang menjaga gerbang. Berikan ke 3 scroll maka anda telah melewati tes ke 2.

*Part 3

Tes ke 3 ini adalah tes yang tergolong sulit karena anda diperhadapkan 1 lawan 1 dengan musuh yang dapat dikatakan lebih kuat dari anda.

1. Lok Li

Berhati - hatilah melawan Lok Li, karena serangan pertamanya (Assault Kick) dapat membuat anda stun, setelah itu mengisi tenaga untuk mengeluarkan jutsu (8 gate opening) yang dapat menyebabkan 100 - 150 damage atau lebih. Kesempatan anda adalah ketika Lok Li mengeluarkan salah satu jutsunya yang dapat membuat dirinya sendiri terkena stun. Note : Gunakan stun ketika Lok Li mengisi tenaga untuk mengeluarkan 8 gate opening.

2. Shira

Musuh yang satu ini sempat membuat saya jengkel, karena serangan pertama yang mengurangi CP hingga beberapa turn. Namun Shira lebih banyak mengeluarkan serangan biasa karena jutsu spesialnya membutuhkan waktu yang relatif lama, ketika shira mengeluarkan jutsu yang membuat CP anda terus berkurang, gunakanlah jutsu yang paling banyak membutuhkan CP, sehingga CP anda tidak terbuang sia - sia. Ketika CP anda habis, gunakanlah serangan biasa hingga efek dari jutsunya habis.

3. Kira

Ini adalah karakter duplikat dari Kiba, Kira tidak terlalu sulit untuk dilawan selama anda manjaga HP anda tetap 300 ke atas, karena jutsu - jutsunya memiliki damage sekitar 150 -250. Dan ingat, jangan sampai anda kehabisan scroll.

*Part 4

Setelah menyelesaikan part 3, cerita akan berlanjut seperti pada animenya, yaitu desa api diserang, sehingga anda harus melawan 3 musuh sekaligus antara lain kara,temara,kanku. Yang terpenting pada part ini carilah 2 team party anda yang terkuat, usahakan emblem user karena ini sangat membantu dalam genjutsunya, atau alternatif lain, anda dapat merekrut water - earth type dan fire - lightning tipe, sehingga party anda kuat dalam serangan dan maupun pertahanan. Ketika anda melawan ke 3 orang itu, kalahkan dahulu kara (pengendali pasir,memiliki serangan stun yang mematikan), lalu habisi Kanku (karena damage yang dihasilkan besar), setelah itu kalahkan temari (perempuan berkipas, karena musuh ini tidak berbahaya, hanya mengandalkan dodge rate dan memberikan efek bleeding).

*Part 5

Bagian ini adalah bagian yang paling seru dan dapat dikatakan lebih mudah dari part 3 atau 4 karena anda akan ditemani oleh 2 orang dalam party dengan lv 80, dan melawan 2 musuh masing - masing memiliki lv 35 & 85 (seingat saya). Tidak perlu kuatir ketika melawan kedua orang ini, yang perlu anda lakukan hanya membuat musuh stun dan menjaga HP anda, untuk urusan penyerangan, serahkan kepada anggota party anda. Note : Berhati - hatilah musuh memiliki jutsu (Soul Chain) yang dapat menguras HP anda hingga 290 per turn.

Setelah selesai, SELAMAT!!! anda telah menjadi seorang chunin, lanjutkan perjuangan kalian meningkatkan level. Apabila masih memiliki kesulitan, dapat comment di posting ini, maka saya akan membantu anda.

Ninja Saga Boss ( Ninja Saga )

Hunting House adalah fitur dimana anda bisa melawan setiap monster atau World Boss yang sangat kuat diluar sana, dengan Hunting Monster, anda akan mendapatkan reward sebuah batu bernama Magatama dan senjata, setiap Magatama mempunyai level berbeda tergantung Level dari setiap Monster. Setiap monster hanya dapat dilawan satu kali dalam satu hari. Effect stun (baik dari genjutsu ataupun ninjutsu earth) tidak akan berfungsi saat menghadapi monster-monster ini.
Dalam Ninja Saga terdapat 4 world boss, level 10,20,30,40. World boss ini tidak dapat kita anggap remeh, karena sesuai pengalaman saya untuk mengalahkan ke 4 world boss membutuhkan tactic, party, dan skill set yang jitu. Dibawah ini saya sedikit memberikan trik, namun tips dan trik ini tidak 100% dapat digunakan mengalahkan ke 4 world boss, karena juga dibutuhkan sedikit keberuntungan untuk dapat mengalahkannya ;D

Berikut hunting list yang tersedia di Hunting House :


GINKOTSU - Lv. 10 (C Grade Monster)
Image
● Deskripsi
Binatang yang mirip Serigala bernama Genkotsu hidup diantara Desa Angin dan Desa Api, mereka adalah pemburu yang hebat di hutan, mereka selalu menyerang petualang dan pelancong di tengah Hutan.
● Info
- Total HP : 8566 HP
- Resistant to stuns

Urutan jurus2 nya :
1. Hunter's Sight - Self boost ( increases critical chance for 3 turns)
2. Whirlwind Tornado (AoE) - 100 - 250+ damage / 200 - 500+ damage critical
3. Violent whirlwind (AoE) - Inflicts bleeding for 3 turns 200 - 400+ damage critical
4. Probing attack - Inflicts fear 90 - 110+ damage / 180 - 230+ damage critical
5. Vampire bite - Drains some HP and heals itself 200 - 250~ damage
6. Illusion eyes (AoE) - inflicts restriction for 1 turn
7. Wind jet - Inflicts bleeding 70+~ damage
8. Bursts of air - 170~ damage
9. Hunter's sight - Self boost (possibly increases critical chance for 3 turns)
10. Hunting mode - Strengthens - boosts attack by 40%
11. Probing attack - Inflicts fear 90 - 110+ damage / 180 - 230+ damage critical
12. Vacuum wave - Inflicts bleeding 100 - 200 damage

● Saran
Serigala pemburu berelemen angin, untuk mengalahkannya saya menggunakan 2 party lv 40 semua bertipe destroyer, musuh ini tidak terlalu sulit karena damage yang dihasilkan tidaklah besar. Namun player perlu berhati – hati dengan efek bleeding dan concentrationnya. Usahakan merekrut party yang memiliki jutsu “lightning flash”.
● Reward
Reward yang bisa didapatkan yaitu;
- Magatama Level 1, atau Magatama Level 2 (x1)
- Ginkotsu Saw (bila beruntung)
- EXP 1491 dan gold 4000


 SHIKIGAMI YANKI - Lv. 20 (C Grade Monster)
Image
● Deskripsi
Dibangkitkan Oleh Kojima, Kojima menugaskan Yanki untuk menjaga Laboratorium ketiga miliknya, Yanki takkan membiarkan seorangpun masuk kedalamnya.
● Info
- total HP : 16800 HP

Urutan jurus2 nya :
1. Fire power - Strengthens attack by 40% for 3 turns.
2. Fire release: Fireball - 150 - 300+ damage
3. Fire release: Flame wheel - 400-500~ damage
4. Fire release: Fire bullet combo (AoE) - 300 - 1100+ damage
5. Fire release: Fireball - 150 - 300+ damage
6. Fire release: Blazing claw - 200+~ damage
7. Fire release: Great burning wave (AoE) - Inflicts burn - 100 - 250 damage
8. Fire release: Fireball - 150 - 300+ damage
9. Fire release: Flame burst (AoE) - Inflicts burn - 500 - 700 damage
10. Fire release: Flame wheel - 400-500~ damage
11. Fire release: Fireball - 150 - 300+ damage
12. Evil poison - Inflicts poison for 1 turn
13. Fire power - Strengthens attack by 40% for 3 turns.
14. Fire energy - Heals 2500 HP
15. Fire release: Fire bullet combo (AoE) - 300 - 1100+ damage

● Saran
Untuk mengalahkan boss ini dapat menggunakan tipe destroyer atau tipe effect (air-listrik). Untuk tipe destroyer (3 orang bertipe destroyer) gunakan kombinasi fire power dan lightning charge, jika berelemen angin gunakan blade of wind, dan jutsu lain yang memberikan efek bleeding. Untuk tipe efek usahakan 2 party player adalah destroyer sehingga player cukup menggunakan lightning flash/water bundle, setelah itu serang dengan full power.
● Reward
Reward yang bisa didapatkan yaitu;
- Magatama Level 1/Level 2/Level 3 (x1)
- YanKi Sickle
- EXP 4078 dan gold 5000


GEDO SESSHO SEKI - Lv 25 (B Grade Monster)
Image
● Deskripsi
Dibangkitkan oleh Kojima, Gedo adalah penjaga Ketiga dari Laboratoriumnya.
● Info

* The cursed earth elemental World boss. Exp = 5745 Gold = 6500
* Very high HP (27966 HP)
* Agility needed for 1st attack = 64
* Characteristically the same as the earth element, high defense.
* Suggested level to fight Sessho seki: 25+
* Vulnerable to all status ailments! Semi-resistant to stuns.
* Capable of casting protection and inflicting stun.
* Capable of using AoE attacks
* Capable of using a multi-hit attack (Earth release: Tearing rock blast)
* Uses normal attack fairly often
* Uses his 3 best attacks in succession; Rock blizzard, Gedo soul laser, and soul laser.
* Drops Sessho shuriken and level 1,2,3 magatama.



* Turn # | Name of jutsu | Damage

1. Earth release: Rock armor - Casts protection for 5 turns
2. Cursed seal fist - 140 - 200 damage
3. Earth release: Rock spines - 135 - 220~ damage

4. Earth release: Rock style wall - 200 - 250~ damage
5. Earth style: Rock bramble coffin - ??
6. Earth release: Tearing rock blast - 80-100 damage x 3 hits

7. Earth release: Rock pillars prison - Inflicts 2 turn of stun - 180 - 245~ damage
8. Normal attack - 140 - 180~ damage

9. Rock blizzard - AoE - Inflicts stun randomly to 1 person for 1 turn- 200~ damage
10. Gedo soul laser - AoE - 260~ damage
11. Soul laser - 400+ - 580~ damage

● Reward

Reward yang bisa didapatkan yaitu;
- Sessho Shuriken
- 5745xp
- 6500 gold




TENGU - Lv 30 (B Grade Monster)
Image
● Deskripsi
Kojima menggunakan Kinjutsu untuk merubah mayat menjadi Zombi Tengu, kedua Tengu bisa menghidupkan kawannya dan menggunakan Jutsu yang dipelajarinya, hanya tuannya yang bisa mengendalikan mereka.
● Info
- Resistant to stuns
* *Fire Tengu **
-total HP : 22600 HP

Urutan jurus nya :
1. Fire Release: Roaring Flame Sphere - Inflicts burn - 235 - 307 damage
2. Earth Release: Hill Collapse - 200+~ damage
3. Lightning Release: Shockwave - Inflicts stun - 215 - 290 damage
4. Lightning Release: Thunder Palm - 280 - 375~ damage
5. Fire & Lightning combo attack - 500-700 damage.
6. Genjutsu: Dark Space (blinds)
7. Genjutsu: Fear Dream (inflicts fear)
8. Fire Release: Roaring Flame Sphere - 235 - 307 damage
9. Normal attack - 150 - 170~ damage


**Wind Tengu **
-total HP :(15066 HP)

Urutan jurus :
1. Chakra Shield - Self buff (Protection - reduces damage)
2. Wind Armour - Self buff (Evasion - increases dodge rate)
3. Wind Release: Beast Palm - 150 - 200~ damage
4. Wind Release: Wind Blade - Inflicts bleeding - 180 - 240~ damage
5. Water Release: Whirlpool - 200 - 300+ damage
6. Water Release: Dragon Canon - 200~ damage
7. Normal Attack

● Saran
Musuh ini sangat sulit bagi para player karena kalian diharuskan melawan 2 musuh sekaligus. Taktik yang saya gunakan simpel saja, rekrut 2 orang berstatus pure wind dan memiliki lightning flash. Gunakan sleep pada wind tengu dan fokuskan serangan pada fire tengu, gunakan blind pada fire tengu sehingga skill yang digunakan mudah dihindari. Setelah sleep dapat digunakan, ulangi kembali taktik diatas. Dan selalu gunakan blind pada fire tengu. (note : dakam melawan tengu inilah kalian membutuhkan sedikit keberuntungan, usahakan anggota party kalian memiliki skill sleep pula, sangat membantu apabila, party kalian juga menggunakan sleep dalam pertarungan).
● Reward
Reward yang bisa didapatkan yaitu;
- Magatama Level 1/Level 2/Level 3/Level 4 (x1)
- Tengu Umbrella dan Tengu Spear
- EXP 5556 dan Gold 6000


BYAKKO - Lv 40 (A Grade Monster)
Image
● Deskripsi
Byakko adalah monster yang kejam dan bengis, beberapa tahun lalu, seorang ninja pelarian menggunakan Kinjutsu untuk menggabungkan badannya dengan Monster Byakko untuk meraih kekuatan yang luar biasa, tapi sayang, dia gagal, Byakko pun mengambil alih badannya.
● Info
- total HP 97200 HP
- [list=]Urutan jurus nya :
1: Endure - Protection 50%-60% for 5-8 turns
2: Tiger Fist-dmg about 180-250 no special effects
3: Iai Kick-dmg about 200-250 no special effects
4: Fist Blade - dmg about 150-250, bleed 25% for 1 turn[/list]

HP di bawah 50% , skills :

5: Lightning impulse,dmg 300+ no special effects
6: Howl- dmg 0- special effect Fear-3 turns cant do anything
7: Lightning Tiger dmg 300+ aoe skill
8: (?) Light dmg 0-effect Blind for 1 turn

● Saran
Ini dapat dikatakan lebih mudah dari tengu, namun jangan anggap remeh karena 3% burn memberikan 2000 lebih damage pada byakko sehingga jika dihitung, kurang lebih darah yang dimiliki sebesar 66000. Disini saya merekrut 2 orang berelemen angin – api – listrik, skill yang wajib dipasang jika kalian punya adalah : sleep, burn, restriction, blind. Karena kunci mengalahkan byako dengan cepat adalah dengan menggunakan burn (baik hellfire atau pet Keiko). Usahakan menjaga Byakko agar selalu terkena efek blind, restriction, untuk sleep dapat digunakan pula namun party kita tetap akan menyerang.
● Reward
Reward Yang bisa didapatkan yaitu;
- Magatama Level 1/Level 2/Level 3/Level 4/Level 5 (x1)
- Byakko Sword
- EXP 7035 dan Gold 7000

Diatas adalah taktik yang saya gunakan dalam melawan ke 4 world boss. Sehingga saya dapat mengalahkan ke 4 world boss. Namun taktik ini juga tidak selalu efektif. Tergantung elemen yang kalian punya. Jadi pandai – pandailah mengatur skill dan memilih teman yang direkrut, karena itu adalah kunci memenangkan pertarungan ini.


Ape King - Lv 50 (A Grade Monster)(New)




Deskripsi
Tinggal di Gunung Ape, Ape King adalah raja dari semua Gorila.
Info
● Total HP = 90700
● Total CP = 5600
● Agility yang dibutuhkan agar jalan pertama = 129

    Urutan jurus : 1. Fist - damage sekitar 200-300 + (non critical) 2. Jump - damage sekitar 250-350 + (non crtical) Ketika 1/3 or 1/4 HP hilang : 1. Aaaaaaargh! (AoE) - 500-800 damage 2. Poison Breath (AoE) - Poisons for 2 turns (3% of total HP) 3. Blast - 500-800 damage (Stuns for 1 turn) 4. Boulders - 150-250 damage (x2) 5. Crazy - 350-450 damage 6. Bellow - 300-400 damage 7. Fist - 200-350 damage 8. Jump (AoE)- 200-350 damage(approx). Ketika HP sudah sisa 1/2 : 1. Angry - Strenghtens for 5 turns 2. Jump - 300-400 damage (He will use this until Angry fades) He then repeats attacks from Aaaaaaargh! to fist. *OR 1. Banana - Heals 4500 HP (Dapat crit heal sekitar 6750 HP)
Reward
    Reward yang bisa didapatkan yaitu : ● EXP Reward = 48750 ● Gold Reward = 20000 ● Magatama = Abu-abu, Hijau, Biru, Ungu dan Emas ● Senjata = Apes Banana
     
BATTLE TURTLE - Lv. 55 (A Grade Monster)




Deskripsi
Binatang yang memiliki pertahanan terkuat dikarenakan mempunyai tempurung.
Info
● Total HP = 7300
● Total CP = 2800
● Agility yang dibutuhkan agar jalan pertama = 35
● Rentan terhadap stuns

    Urutan jurus2 nya :
    Reward yang bisa didapatkan yaitu : ● EXP Reward = 58152 ● Gold Reward = 25000 ● Magatama = Abu-abu, Hijau, Biru, Ungu dan Emas ● Senjata = Battle Turtle Kunai

Diatas adalah taktik yang saya gunakan dalam melawan ke 6 world boss. Sehingga saya dapat mengalahkan ke 6 world boss. Namun taktik ini juga tidak selalu efektif. Tergantung elemen yang kalian punya. Jadi pandai – pandailah mengatur skill dan memilih teman yang direkrut, karena itu adalah kunci memenangkan pertarungan ini.